IJARAH
1. Pengertian Ijarah
Adalah isim mustaq dari kata kerja “ajara” artinya membalas atau balasan, tebusan atau pehala. Sedangkan menurut syara berarti akad atas manfaat dengan imbalan atau tukaran dengan syarat-syarat tertentu.
Dalam arti luas, ijarah bermakna suatu akad yang berisi penukaran manfaat sesuatu dengan jalan memberikan imbalan dalam jumlah tertentu.
2. Hukum Ijarah
Ijarah hukumnya boleh (mubah) berdasarkan Al-Qur’an sunnah dan ijma ulama.
DOWNLOAD DISINI
No comments:
Post a Comment